Ayam Dengan Sisik Kaki Buaya Yang Sangat Langka Serta Gambar
Ayam Jago Aduan memiliki banyak jenis dari mulai ras, ciri fisik, warna bulu dan lainnya. Kualitas ayam juga tentu tidak sama maka tidak heran jika peminatnya sangat banyak. Dengan banyaknya jenis ayam seperti ini maka para pemain ayam tidak akan bosan.